Berita

Spesifikasi dari New Creta Alpha yang dibanderol Rp455 juta

×

Spesifikasi dari New Creta Alpha yang dibanderol Rp455 juta

Sebarkan artikel ini


Jakarta (ANTARA) – PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) baru saja merilis varian terbaru dari keluarga Creta yang diproduksi dan dikembangkan langsung di Indonesia, guna memenuhi kebutuhan kendaraan di segmen kendaraan Sport Utility Vehicle (SUV) kompak.

President Director Hyundai Motors Indonesia, Kenny Lee mengatakan bahwa harapan konsumen yang terus berkembang melampaui fungsionalitas dan menuju ke arah kepercayaan diri, karakter, dan gaya hidup, Hyundai melihat perlunya meningkatkan Creta lebih jauh lagi.

“New Creta Alpha mewakili babak selanjutnya dari Creta di awal tahun 2026, dengan peningkatan dalam desain, kenyamanan, dan teknologi yang mendukung mobilitas sehari-hari dengan penuh percaya diri,” kata Kenny Lee dalam keterangan resminya, Rabu (7/1).

New Creta Alpha, tentu hadir dengan tampilan dan juga kenyamanan yang berbeda dengan yang sudah ada sebelumnya. Kendaraan yang dibanderol senilai Rp455 juta ini, menyuguhkan pengalaman berkendara yang menjunjung tinggi nilai kenyamanan dan keamanan konsumen.

Baca juga: Hyundai Creta terbaru meluncur dibanderol dengan harga Rp455 juta

Untuk tampilan luarnya, kendaraan ini hadir dengan desain black treatment seperti pada front dan rear skid plate bumper, garnish lower side, hingga side sill mold garnish, yang memberikan kesan kendaraan ini lebih kokoh dan gagah.

Untuk semakin lebih mudah dikenali dan pembeda dengan varian yang lain, Alpha diberikan sentuhan black emblem Hyundai & CRETA, black outside door mirror, black C-pillar, serta black roof rack, yang menyatu membentuk tampilan solid dan modern, hingga black body color outside door handle untuk menjaga keseimbangan antara ketegasan dan elegansi.

Generasi terbaru dari Creta ini juga sudah diasupi dengan electric power tailgate yang dapat memberikan kemudahan akses bagasi secara otomatis dan menghadirkan sentuhan premium yang relevan dan praktis untuk aktivitas harian.

Sementara pada bagian dalamnya, kendaraan ini sudah dilengkapi dengan Dark silver accent interior, dipadukan dengan black pillar dan headlining, menciptakan atmosfer kabin yang solid, modern, dan premium.

Baca juga: Hyundai manfaatkan robot Atlas untuk pabrik mereka di Georgia

Baca juga: Hyundai menarik kembali 51.000 unit Tucson buatan tahun 2022-2024

Baca juga: Hyundai akan perluas jaringan pengisian daya PnC untuk EV di Korea

Pewarta:
Editor: Mahmudah
Copyright © ANTARA 2026

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

formasi agar modal tahan lama di mahjong wins situs gacormahjong ways berikan pecahan besar tak terhinggapemuda jakut dapat tas lv berkat mahjong winsroni anak jakut bawa cash ratusan juta maxwin mahjong wayssituasi sudah kondusif scatter mahjong wins peluang indahslot gacorjawara76